Scroll untuk baca artikel
Example floating
Example floating
Headline

Pemda Pohuwato Perdayakan UMKM Desa Untuk Pembuatan Masker Gartis Bagi Masyarakat

×

Pemda Pohuwato Perdayakan UMKM Desa Untuk Pembuatan Masker Gartis Bagi Masyarakat

Sebarkan artikel ini

Faktanews.com (Daerah) – Kabupaten Pohuwato, Dalam upaya pencegahan Covid-19, Pemerintah Pohuwato perdayakan UMKM desa dan kelurahan untuk pembuatan masker kain, Senin (6/4).

Dalam waktu dekat, Pemda Pohuwato akan sumbangkan kain pembuatan masker di seluruh desa dan kelurahan. ” Kami pemerintah daerah akan mengupayakan bantuan kain ke desa dan kelurahan untuk pembuatan masker, yang akan di bagikan ke masyarakat, ” Ungkap Bupati Syarif Mbuinga.

Bupati Syarif mengatakan bahwa masker kain ini di khususkan untuk masyarakat yang berada di desa masing-masing yang akan melakukan aktifitas di luar rumah dan kantor. Hal ini kata Bupati Syarif sebagai bentuk perhatian Pemda dalam pencegahan Covid-19.

Terakhir Bupati Syarif berharap, Desa dapat memberdayakan para penjahit yang berada di masing-masing desa dan kelurahan yang belum tersentuh oleh bantuan. (FN07)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Akses berita Faktanews.com dengan cepat di WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029Vae1Mtp5q08VoGyN1a2S. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya. Example 300x300
Example 120x600