Scroll untuk baca artikel
Example floating
Example floating
Headline

Sejumlah Anggota DPRD Lakukan Vaksinasi di Gedung DPRD Pohuwato

×

Sejumlah Anggota DPRD Lakukan Vaksinasi di Gedung DPRD Pohuwato

Sebarkan artikel ini

Faktanews.com, Pohuwato – Sejumlah Anggota Legislatif DPRD Pohuwato melakukan vaksinasi di gedung DPRD Pohuwato, Senin (21/6/2021).

Pantauan Faktanews, Tenaga Kesehatan dari dinas kesehatan mendatangi langsung DPRD Pohuwato untuk melakukan vaksinasi tersebut.

Yelimelinda Ibrahim mengatakan, bahwa pihak Dinas Kesehatan menargetkan vaksinasi di DPRD akan selesai hari ini.

Lebih lanjut, vaksinasi di gedung DPRD Pohuwato ini di inisiasi langsung oleh ketua DPRD Pohuwato, Nasir Giasi.

Ia mengatakan bahwa Nasir menghubungi pihaknya langsung untuk kiranya dapat melakukan vaksinasi di gedung DPRD Pohuwato. (***)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Akses berita Faktanews.com dengan cepat di WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029Vae1Mtp5q08VoGyN1a2S. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya. Example 300x300
Example 120x600